Cara Mengganti Bahasa Pada Google Chrome


Cara Mengganti Bahasa Pada Google Chrome

Cara Mengganti Bahasa Pada Google Chrome Bagi anda yang ingin bosan dengan bahasa yang digunakan oleh browser Google Chrome, kali ini saya akan berbagi tips cara mengubah bahasa di google chrome sesua keinginan anda. Dengan mengubah bahasa kita dapat dengan mudah mengerti fungsi fungsi pada Google Chrome maupun hanya untuk sekedar iseng .

Berikut tutorial mengubah bahasa Google Chrome :
Cara Mengganti Bahasa Pada Google Chrome
1. Buka Google Chrome , lalu klik pada pojok kanan atas, dibawah menu close

2. Setelah itu pilih setelan ( setting )
Cara Mengganti Bahasa Pada Google Chrome
3. Ketiga scroll ke bawah dan klik tampilkan setelan lanjutan..... ( show advanced setting )
Cara Mengganti Bahasa Pada Google Chrome
4. Lihat pada bagian bahasa ( languages ), klik setelan bahasa dan masukan ... ( language and input setting..)
Cara Mengganti Bahasa Pada Google Chrome
5. tinggal pilih anda ingin menggunakan bahasa yang mana, jika bahasa yang anda inginkan tidak ada.
klik tambahkan ( add ) dan pilih bahasa mana yang anda inginkan.
Cara Mengganti Bahasa Pada Google Chrome
6. Pilih bahasa yg anda inginkan dan pada bagian kanan pilih tampilkan Google Chrome dalam bahasa ini ( display Google Chrome in this language )

7. Restart  Google Chrome anda dan lihat hasilnya

Cara Mengganti Bahasa Pada Google Chrome

0 Response to "Cara Mengganti Bahasa Pada Google Chrome"

Post a Comment